Water Heater Listrik
2.9 / 5
Jual Water Heater Listrik Murah Online Terbaik & Terlengkap
Water heater listrik adalah perangkat pemanas air yang menggunakan resistansi listrik untuk menghasilkan panas dan memanaskan air secara efisien. Ini umumnya digunakan dalam keperluan mandi, mencuci tangan, atau membersihkan benda dengan air hangat. Water heater listrik cenderung lebih efisien dalam mengkonversi energi listrik menjadi panas. Ini berarti lebih sedikit energi yang terbuang dibandingkan dengan beberapa jenis pemanas air lainnya.
Jenis-Jenis Water Heater Listrik
Secara garis besar ada 2 jenis water heater, ada yang menggunakan tenaga gas ataupun tenaga listrik.
1. Water Heater Gas
Water heater bertenaga gas adalah water heater yang menggunakan gas atau elpiji sebagai bahan bakar pemanasnya. Water Heater gas ini digunakan di berbagai bangunan baik seperti kantor, hotel, ataupun beberapa perumahan.
Karena dianggap mudah serta murah banyak pengguna heater memilih tipe ini sebagai water heater yang digunakan.
2. Water Heater Listrik
Yang kedua ada water heater listrik. Yaitu water heater yang menggunakan tenaga listrik sebagai tenaga pemanasnya. Karena water heater listrik dianggap membutuhkan daya yang tinggi maka banyak pengguna memanfaatkan solar cell sebagai penambah daya listrik.
Tenang. Sebetulnya water heater listrik juga tidak terlalu menyedot banyak daya listrik, sehingga masih aman bila digunakan dalam bangunan yang memiliki daya kecil seperti rumah ataupun apartement.
Cara Merawat Water Heater Listrik
Setiap barang, pasti membutuhkan perawatan khusus. Hal itu juga terjadi pada water heater. Adapun cara merawat water heater antara lain.
Pastikan hanya selalu tersambung pada listrik
Pastikan hanya tersambung pada sumber listrik yang benar. Bila menggunakan sumber seperti baterai ataupun aki dapat membuat anoda menjadi lebih cepat aus. Yang menyebabkan water heater listrik akan lebih cepat rusak.
Ganti Anoda Magnesium Secara Berkala
Fungsi lain dari anoda pada water heater listrik adalah untuk melindungi perangkat heater dari korosi. Serta anoda magnesium juga membuat air menjadi lebih halus, yang akan membuat lebih nyaman saat air keluar dari water heater listrik.
Kuras Secara Berkala Penampung Air
Air banyak mengandung logam dan juga seng yang dapat menyebabkan karat pada komponen penampung Water Heater Listrik. Maka dari itu pentingnya menguras penampung water heater listrik demi menambah masa pakai dari water heater listrik.
Dapatkan Water Heater Listrik Terbaik di UKUR
UKUR merupakan marketplace toko bahan bangunan online di Indonesia yang jual Water Heater Listrik berkualitas dari berbagai jenis. Temukan tipe atau model Water Heater Listrik yang tepat dan nikmati kemudahan belanja produk berkualitas di UKUR.
Aneka pilihan produk Water Heater seperti Solar Water Heater, Water Heater Gas, Ariston Water Heater, dan Water Heater Listrik terbaik sesuai keinginan Anda tersedia lengkap disini. Semua produk dijamin siap memenuhi kebutuhan anda. Belanja di UKUR juga ada banyak promo dan diskon, pasti hemat beli Water Heater Listrik online di UKUR.
Nikmati beberapa keuntungan beli Water Heater Listrik online di UKUR berikut ini:
• Banyak pilihan jenis dan tipe
• Mudah menemukan Water Heater Listrik murah berkualitas
• Promo dan diskon bikin anda lebih hemat
• Pengiriman cepat dan mudah
• Bisa cicil 0% dari berbagai bank
• Produk bergaransi
Yuk cek produk Water Heater Listrik yang ada. Nikmati murah dan praktisnya belanja di UKUR.
FAQ - Seputar Water Heater Listrik
Pertanyaan yang sering muncul seputar water heater listrik antara lain.
Apakah water heater listrik menggunakan daya yang besar?
Iya, Water heater listrik membutuhkan daya setidaknya 300 watt. Itu sama dengan yang dibutuhkan sebuah AC untuk mendinginkan ruangan. Namun dengan tegangan rumah 1300 watt, water heater listrik sudah dapat terpasang.
Berapa bulan sekali baiknya membersihkan part dari water heater listrik?
Sama seperti barang elektronik ataupun kendaraan yang kita gunakan. Perawatan setidaknya dilakukan pada 3 bulan sekali. Dengan membersihkan thermostat beserta part lainnya agar kinerja water heater listrik menjadi lebih awet.
Amankah memperbaiki water heater di sembarang tempat?
Tidak, karena terdapat beberapa part yang sangat kecil serta sulit untuk didapatkan. Alangkah lebih baiknya memperbaiki water heater listrik di bengkel resminya. Bila Anda membeli Water Heater Listrik di UKUR dipastikan Anda akan mendapatkan garansi resmi dari pabrikan.
Apakah aman menggunakan water heater listrik dengan air laut?
Dianjurkan menggunakan air tawar dengan pH normal dalam menggunakan water heater listrik. Karena penggunaan air laut dapat mempercepat korosi atau karat pada part dan bagian dari water heater listrik.
Berapa lama water heater listrik bekerja?
Kurang lebih selama 2 menit, water heater akan bekerja secara sempurna. Setelah dialiri air selama 2 menit maka water heater akan segera mengeluarkan air hangat sebagai hasil dari pemanasan air.
Ariston Water Heater Listrik 15 Liter AN2-15R-350MT | Rp 2.050.000 |
Electrolux EWS301DX-DWM Water Heater Listrik 30Liter Digital | Rp 3.350.000 |
Perlengkapan Instalasi Luar Water Heater Listrik | Rp 582.000 |
RINNAI Water Heater Listrik 15 Liter RES-EH015 | Rp 1.799.000 |
Water Heater Listrik D30-035VA 30 Liter ORIGINAL MIDEA | Rp 1.700.000 |
WATER HEATER LISTRIK MODENA ES10U (10L)(MURAH, BERGARANSI, MEDAN ONLY) | Rp 1.650.000 |
WATER HEATER LISTRIK / PEMANAS AIR LISTRIK ARISTON AN 15 R | Rp 1.950.000 |
Water Heater Listrik Shimizu SEH-100H | Rp 1.700.000 |
Water Heater MIDEA D10 02VA Pemanas Air Listrik | Rp 2.000.000 |
WIKA WATER HEATER ELECTRIC / PEMANAS AIR LISTRIK WIKA EWH RZB 15 LITER | Rp 3.317.000 |
Water Heater Listrik Instan Midea DSK 24Q | Rp 1.200.000 |
Water Heater Listrik Ariston 30 Liter Andris 2 / Pemanas Air An2 30B | Rp 2.168.000 |